Wakil Bupati Blora H. Arief Rohman M.Si melaksanakan monitoring pelaksanaan Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrenbang) tingkat Kecamatan Tahun 2019. Monitoring dilakukan mewakili Bupati Blora Djoko Nugroho di tiga wilayah, yakni Kecamatan Ngawen, Kecamatan Japah dan Kecamatan…
Penyuluhan Hukum Pilkades Serentak 2017
Japah, 27/04/2017, Bagian Hukum Setda Kabupaten Blora pada Tahun 2017 melaksanakan kegiatan Penyuluhan Hukum yang diikuti oleh seluruh Kepala Desa & Panitia Pilkades Kecamatan Japah. Dalam sambutannya Kepala Bagian Hukum Setda Kabupaten Blora Akhmad Kaidar…
Lezatnya Nasi Goreng ala Kepala Dinas, Camat dan…
Japah, 22 April 2017, Puluhan Kades dan Kepala Dinas Instansi se –Kecamatan Japah, mengikuti lomba memasak nasi goreng, Peserta lomba mayoritas peserta laki – laki. Mereka diberi waktu kurang lebih 25 menit untuk persiapan…
lomba Fashion Show Batik Blora, Hari Kartini ke-138…
Hari Kartini ke-138 di Kecamatan Japah diperingati dengan lomba Fashion Show Batik Blora. Kegiatan yang dipusatkan di Pendopo Kecamatan Japah pada Selasa (22/4/2017) itu diikuti sebanyak 25 peserta. Para peserta berasal dari Istri – Istri…
Sosialisasi Pilkades Serentak Tahun 2017 di 3 Desa
Sabtu, 22 April 2017, Pemerintah Kecamatan Japah bekerja sama dengan Pemerintah Desa Japah menggelar Sosialisasi Pemilihan Kepala Desa ( Pilkades ) serentak Tahun 2017 bertempat di Balai Desa Japah. Read More
Senam Sehat dan Lomba – lomba Memperingati Hari…
Japah, 21/22 April 2017, Telah berlangsung kegiatan berbagai perlombaan dalam rangka Memperingati Hari Kartini 2017 di Lapangan SD N 1 Japah, Dalam sambutannya sekaligus membuka acara Camat Japah Kiswoyo, SH, M.Si mengungkapkan R.A Kartini adalah…
Pelatihan SISKEUDES Berbasis Aplikasi
Solo, 24 Maret 2017, Pelatihan program aplikasi sekuides yang dilaksanakan di Hotel Adiwangsa Solo dengan peserta dari 3 kecamatan yaitu Japah, Todanan dan Kunduran. Pelatihan dilaksanakan mulai dari tanggal 22 s/d 24 Maret 2017, diharapkan…
Pertemuan MINILOKAKARYA UPT Puskesmas Japah Bersama Lintas Sektoral…
Japah, 30 Maret 2017, UPT Puskesmas Japah bersama Lintas Sektoran Kecamatan Japah, yang dihadiri Camat Japah, Kapolsek Japah, Kepala UPT Puskesmas Japah, Kepala Desa se-Kecamatan Japah, berjalan lancar. Read More
Bersama Pemerintah Perangi Narkoba Melalui P4GN
JAPAH, 4 April 2017, Sosialisasi Pencegahan dan Pemberantasan Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkotika (P4GN) di gelar di Pendopo Kecamatan Japah, acara ini dihadiri oleh BNN Profinsi Jawa Tengah, Dinas Kesehatan Kabupaten Blora, Kesbangpol Kabupaten Blora,…